Senin, 17 April 2023

Pameran @ Britar mall Hub 081234566204



Blitar Square adalah pusat perbelanjaan terbesar dan paling terkenal di Blitar. Berlokasi tepat di pusat kota, mall ini selalu menjadi jujugan masyarakat lokal juga wisatawan untuk berbelanja.

Blitar Square juga cocok menjadi tempat hang-out bersama teman dan keluarga, karna telah bekerja sama dengan banyak tendant terkenal. Mulai dari bioskop CGV, Miniso, Mr.Diy, juga berbagai stand makanan kekinian pun tersedia. Berbagai fasilitas yang ditawarkan mulai dari tempat parkir yang luas, eskalator, hingga toilet yang super bersih juga membuat pengunjung semakin nyaman bermain dan berbelanja.

Alamat: Jl. Merdeka No.30, Kepanjen Lor, Kec. Kepanjenkidul, Kota Blitar.

Jam Operasional: 10.00-22.00 WIB.

0 komentar:

Posting Komentar